[BREAKING] Jokowi: Saya Tegaskan, Tak Ada Tempat Teroris di Tanah Air

2021-10-31 740

Jakarta, IDN Times - Presiden Joko "Jokowi" Widodo mengutuk keras aksi teror yang terjadi di Desa Lemban Tongoa, Kecamatan Palolo, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah, pada Jumat, 27 November 2020. Peristiwa itu menewaskan empat orang.
Jokowi memerintahkan Kapolri Jenderal Pol Idham Azis dan Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto beserta jajarannya untuk mengusut tuntas aksi teror ini hingga ke akarnya, sampai tidak ada tempat lagi bagi teroris di Tanah Air.

"Sekali lagi saya tegaskan, tidak ada tempat di Tanah Air kita ini bagi terorisme," tegas Jokowi dalam keterangan persnya yang disiarkan langsung di channel YouTube Sekretariat Presiden, Senin (30/11/2020).
====================================================
Download IDN App di sini, biar kamu selalu Up to Date
https://idn.onelink.me/VKUf/YTSSB
===================================================
Baca selengkapnya di sini:
https://www.idntimes.com/news/indonesia/teatrika/breaking-jokowi-saya-tegaskan-tak-ada-tempat-teroris-di-tanah-air

===================================================
Subscribe: https://www.youtube.com/c/IDNTimes
===================================================

Temukan informasi menarik lainnya di:

https://idntimes.com
https://www.facebook.com/idntimes/
https://instagram.com/idntimes
https://twitter.com/idntimes

===================================================

Free Traffic Exchange